haloo nama gw rio .. kali ini gw mau share tentang hacker ! serem bukan :v jangan takut dulu sebenernya hacker juga manusia bukan setan :v ...
hacker itu apaan sih?? yang bisa nembus ,merusak suatu website
belajar jadi hacker tuh sebenernya gampang kok asal sudah mengerti tentang bahasa pemerograman & network administrator .... yuk simak tips dari gw
Hacker adalah seseorang yang memiliki kemakhiran teknis untuk memecahkan masalah dan membuat atau membangun sesuatu dengan segala batasan yang ada dengan cara yang kreatif dan baik. Sehingga dengan menjadi hacker, berarti juga ada hubungannya dengan hacker pola pikir, sikap hacker, milik budaya hacker – yang diakui oleh hacker lainnya. Hacker berbeda dengan cracker. Cracker adalah orang dengan kemampuan di atas rata-rata yan dengan kemampuannya itu digunakan untuk tujuan negatif atau bahkan destruktif.
Dasar-dasar atau cara untuk menjadi hacker adalah sebagai berikut :
1. Berpikirlah sebagai hacker
Untuk menjadi hacker anda harus berpikir bahwa lo adalah seorang hacker. Hacker memecahkan masalah dan membuat sesuatu dengan kreatif dan cara yang baik, sedangkan cracker menghancurkannya.
2. Memiliki Keahlian yang baik
Sudah pasti untuk menjadi hacker anda harus memiliki keahlian atau skill yang baik. Bila lo belum punya keahlian bagus maka belajarlah dari hacker yang lain. masuk sebuah organisasi atau perkumpulan itu lebih baik
3. Sikap atau tingkah laku.
Hacker tidak hanya memiliki keahlian yang baik, tapi juga berpikir konstruktif.
4. Kuasai bahasa Inggris
Bahasa inggris sudah menjadi standar intenasional. Kuasai bahasa inggris sudah menjadi keharusan.
5. Kebebasan adalah mutlak.
Hacker secara alami anti-otoriter. Kebebasan memberikan kreatifitas. Otoriter akan membatasi kebebasan.
6. Dapatkan respek dari hacker lain.
lo enggak sendirian menjadi hacker. Masih ada banyak hacker yang lain dengan bidang yang sama. Seorang hacker bisa jadi lebih baik dan lebih dihormati daripada Hacker yang lain. Seorang hacker bisa dihormati karena masalah yang pernah dipecahkan, atau pun menjadi “guru” bagi hacker yang lain.
7. Gaya
Buat ciri khas yang menjadi gaya lo sebagai seorang hacker. Saat hacker lain melihat karya lo tentunya mereka tahu bahwa itu adalah gaya lo :))
8. Etika
Ada etika yang berlaku dikomunitas hacker. Ikuti etika tersebut jika ingin diterima dalam komunitas. Komunitas sangat perlu bila lo memang ingin menjadi hacker.
9. Tidak Putus Asa
Dengan menjadi hacker berarti jangan mudah menyerah dan putus asa. Ingat, anda harus berpikir sebagai hacker.
jadi gimana?? mau jadi hacker ga??
Peretas (Inggris: hacker) adalah orang yang mempelajari, menganalisis, memodifikasi, menerobos masuk ke dalam komputer dan jaringan komputer, baik untuk keuntungan atau dimotivasi oleh challeng
Etika Peretas
1. Di atas segalanya, hormati pengetahuan & kebebasan informasi.
2. Memberitahukan sistem administrator akan adanya pelanggaran keamanan/lubang di keamanan yang anda lihat
3. Jangan mengambil keuntungan yang tidak fair dari hack.
4. Tidak mendistribusikan & mengumpulkan software bajakan.
5. Tidak pernah mengambil risiko yang bodoh
6. Selalu mengetahui kemampuan sendiri.
7. Selalu bersedia untuk secara terbuka/bebas/gratis memberitahukan & mengajarkan berbagai informasi & metode yang diperoleh.
8. Tidak pernah meng-hack sebuah sistem untuk mencuri uang.
9. Tidak pernah memberikan akses ke seseorang yang akan membuat kerusakan.
10. Tidak pernah secara sengaja menghapus & merusak file di komputer yang diretas.
11. Hormati mesin yang diretas, dan perlakukan dia seperti PACAR SENDIRI
12. Jangan Sombong
Gua rasa cukup sekian dari gw... gimana menurut lu?? masih mau jadi hacker?? awas loh masuk Bui ...
semoga bermanfaat :))
PERATURAN BERKOMENTAR :
1. Dilarang Menaruh Link Aktif (Live Link)
2. Komentar Dilarang Mengandung Unsur Sara / Por*o
3. Setidaknya Gunakan Name/URL daripada Anonim (Pengguna Tanpa Nama)
4. Jika Komentar Relevan Kami bisa Menghargai Komentar Anda
5. Dilarang Spam Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon