Tutorial Macro Dasar Dengan Ms EXCEL 2010



Hallo semua .. gw rio kali ini gw mau share tentang tutorial macro paling dasar sebenernya sih gw masih baru belajar tentang macro ini .. berhubung gw udah selesai di tahap ini ya.. gw share di blog .. mari sob kita belajar bersama ..

Visual Basic for Application atau VBA adalah sebuah bahasa pemrograman yang dibuat oleh Microsoft dan dapat digunakan untuk meningkatkan kemampuan aplikasi Office, termasuk di dalamnya Excel.

Macro sendiri adalah kumpulan command dan prosedur untuk melakukan tugas tertentu, disimpan dalam bentuk modul pada file Excel. Macro dapat dipanggil untuk menanggapi suatu kejadian (event) seperti suatu klik pada tombol.

Jadi sekarang gw akan menunjukkan kepada kalian, bagaimana kalian dapat mulai menulis Excel Macro simak gan :)



Praktek 1 : memunculkan Tab Developer

Tab Developer ini berisi menu-menu yang akan kita gunakan untuk bekerja dengan VBA, berikut adalah langkah-langkah nya gan :

1.Buka aplikasi Ms.Excel kalian

2.Click menu File

3.Click tombol OPTIONS

4.Akan muncul top up lalu pilih Customize ribbon & centangkan Developer 

5.Click tombol OK
6.Coba kalian lihat tab developer apakah muncul atau tidak

Praktek 2 : Visual Basic Editor

1.Clik tab Developer lalu pilih Visual Basic atau bisa juga tekan (alt + f11)

  • Akan Muncul Visual Basic Editor, yang merupakan tempat kita memasukkan dan mencoba kode program

  • Pada panel kiri atas – bagian project, klik kanan pada Sheet1 dari project dengan nama VBAProject (Book1), kemudian pilih menu View Code .Ini akan membuka tampilan editor untuk code kita, yang akan dikelompokkan dalam suatu module

  • Ketikan code berikut pada editor tersebut

Private Sub My_First_Macro()
Worksheets(“Sheet1″).Range(“A1″).Value = “Hello World”
Worksheets(“Sheet1″).Range(“C3″).Value = “Hello World”
EndSub

Penjelasan : Code ini adalah perintah membuat satu procedure dengan nama Hello World yang didefinisikan di dalam Private SubEnd Sub. 
  • Lalu tekan tombol F5
  • Lalu Click RUN .. Mari kita ke worksheet kita, kalian akan menemukan bahwa pada Sheet1 sudah terisi kata “Hello World” pada cell A1 dan C3.

KESIMPULAN
demikian tutorial macro dasar menggunakan ms.excel 2010
mudah mudahan tutorial ini bisa membantu kalian semua untuk melanjutkan pembelajaran VBA & Macro di tunggu artikel selanjutnya mengenai macro ini ya gan :)



Previous
Next Post »

10 comments

Click here for comments
September 6, 2015 at 2:40 AM ×

Wah kayanya harus sering mampir nih, biar makin pinter :D

Balas
avatar
admin
September 6, 2015 at 2:55 AM ×

:) hehe makasih gan udah mampir

Balas
avatar
admin
September 6, 2015 at 2:57 AM ×

good gan ane tambah ngerti aja

Balas
avatar
admin
September 9, 2015 at 6:34 AM ×

makasih infonya gan. ijin praktek juga. :D

Balas
avatar
admin
September 9, 2015 at 6:35 AM ×

baru tau ane ganm thanks inpohnya :D

Balas
avatar
admin
September 9, 2015 at 6:51 AM ×

menarik gan tapi saya masih 2007 ne gimana

Balas
avatar
admin
September 9, 2015 at 6:53 AM ×

versi berapa aja bisa gan :) thanx kunjunganya

Balas
avatar
admin
September 9, 2015 at 10:52 PM ×

makin pinter deh gan :-bd

Balas
avatar
admin

PERATURAN BERKOMENTAR :

1. Dilarang Menaruh Link Aktif (Live Link)
2. Komentar Dilarang Mengandung Unsur Sara / Por*o
3. Setidaknya Gunakan Name/URL daripada Anonim (Pengguna Tanpa Nama)
4. Jika Komentar Relevan Kami bisa Menghargai Komentar Anda
5. Dilarang Spam Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon

Thanks for your comment